Waspada Mimisan pada Anak, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya Di Rumah

- 16 Desember 2021, 08:42 WIB
Sering Mimisan? Ini Sebab dan Gejala Dan Cara Mengatasinya
Sering Mimisan? Ini Sebab dan Gejala Dan Cara Mengatasinya /PIXABAY/Mojpe/

Cianjurpedia.comEpistaksis atau mimisan pada anak merupakan momok bagi orang tua. Walaupun menakutkan, mimisan jarang menimbulkan hal yang serius sehingga membuat orang tua panik.

Mimisan dapat terjadi pada orang dewasa dan anak usia 3-10 tahun. Biasanya mimisan berlangsung spontan dan dapat berhenti dengan sendirinya.

Berdasarkan ilmu kesehatan, mimisan terjadi karena hidung mengandung banyak pembuluh darah yang sangat rapuh dan mudah berdarah.

Baca Juga: Orang Tua Wajib Tahu, Kenali Gejala Asma Pada Anak Sebelum Terlambat

Faktor penyebab mimisan

Penyebab mimisan yang sering terjadi yaitu karena udara kering. Udara kering menyebabkan selaput hidung mengering yang menyebabkan pembuluh darah yang ada di hidung pecah.

Dikutip dari Healthline, berikut faktor-faktor penyebab mimisan di antaranya.

  • Benda asing yang masuk ke dalam hidung
  • Reaksi alergi
  • Cedera pada hidung
  • Bersin berulang
  • Mengorek hidung
  • Udara dingin
  • Infeksi saluran pernapasan atas
  • Aspirin dalam dosis besar.

Baca Juga: Berikut Tujuh Gejala Serangan Jantung Yang Sering Diabaikan Oleh Kaum Perempuan

Selain itu, mimisan bisa juga terjadi karena:

Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x