BMKG Berikan Peringatan Dini Tsunami di Sejumlah Daerah di Sulawesi, NTT dan NTB.

- 14 Desember 2021, 12:28 WIB
Ilustrasi gempa.* Gempa bumi bermagnitudo 7,5 terjadi di Laut Flores, Nusa Tenggara Timur. Gempa tersebut berpotensi memicu tsunami.
Ilustrasi gempa.* Gempa bumi bermagnitudo 7,5 terjadi di Laut Flores, Nusa Tenggara Timur. Gempa tersebut berpotensi memicu tsunami. /pixabay.com/tumisu

1. Selayar (Sulsel) = Siaga
2. Pulau Ende (NTT) = Siaga
3. Flores-Timur Bagian Utara (NTT) = Siaga
4. Pulau Sikka (NTT) = Siaga
5. Sikka Bagian Utara (NTT) = Siaga
6. Ende Bagian Utara (NTT) Siaga
7. Pulau Lembata (NTT) = Siaga
8. Flores-Timur Pulau Adonara (NTT) = Siaga
9. Manggarai Bagian Utara (NTT) = Siaga
10. Ngada Bagian Utara (NTT) = Siaga
11. Lembata Bagian Utara (NTT) = Siaga

Baca Juga: Denny Darko Mewanti-wanti Akan Terjadi Bencana Alam di 8 Provinsi ini
12. Buton (Sultra) = Siaga
13. Alor Bagian Utara (NTT) = Siaga
14. Bombana (Sultra) = Siaga
15. Manggarai-Barat Bagian Utara (NTT) = Waspada
16. Wakatobi (Sultra) = Waspada
17. Bima Pulau Gili (NTB) = Waspada
18. Maluku-Tenggara-Barat P.Wetar (Maluku) = Waspada
19. Dompu Bagian Utara (NTB) = Waspada
20. Bulukumba (Sulsel) = Waspada
21. Kendari Pulau Watulumango (Sultra) = Waspada.***

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah