Lebih Hemat Ongkos, Yuk Naik Bus Sekolah Gratis DKI Jakarta, Cek Jadwal, Rute, dan Cara Naiknya di Sini

- 10 Agustus 2023, 10:00 WIB
Ilustrasi Bus. Lebih Hemat Ongkos, Yuk Naik Bus Sekolah Gratis DKI Jakarta, Cek Jadwal, Rute, dan Cara Naiknya di Sini
Ilustrasi Bus. Lebih Hemat Ongkos, Yuk Naik Bus Sekolah Gratis DKI Jakarta, Cek Jadwal, Rute, dan Cara Naiknya di Sini /No-longer-here/Pixabay

 

Cianjurpedia.com - Bagi kamu siswa dan siswi SD, SMP, SMA/SMK di DKI Jakarta, berangkat dan pulang sekolah dengan angkutan umum kini semakin mudah lho! Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Unit Pengelola Angkutan Sekolah Dinas Perhubungan DKI Jakarta, menyediakan layanan angkutan Bus Sekolah Gratis bagi para pelajar.

 

Bus Sekolah Gratis ini akan mengantar-jemput para siswa dan siswi di DKI Jakarta secara aman, nyaman, dan tanpa dipungut biaya apapun. Jangan takut tidak kebagian, karena terdapat total armada 220 bus yang akan melewati sebanyak 7.403 sekolah di Jakarta.

Jam operasional Bus Sekolah Gratis terbagi menjadi tiga, yaitu:

- Pagi (pukul 5.30 - 7.00 WIB)

- Siang (pukul 11.00 - 16.00 WIB)

- Sore (pukul 17.00 - 18.30 WIB)

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: Dinas Perhubungan DKI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah