Hal Penting yang Harus Disiapkan Sebelum Berkendara Jauh Untuk Liburan

- 3 Juni 2023, 09:08 WIB
Ilustrasi persiapan perjalanan jauh
Ilustrasi persiapan perjalanan jauh /Auto2000

Cianjurpedia.com - Waktu liburan sekolah sudah semakin dekat. Agenda liburan keluarga yang sudah direncanakan juga akan terwujud.

Menaiki kendaraan sendiri untuk liburan dapat meningkatkan kehangatan dalam keluarga.

Karenanya diperlukan langkah-langkah persiapan supaya liburannya mengesankan.

Dikutip dari Auto2000, berikut 8 persiapan yang perlu Kamu perhatikan saat mau berkendara jauh untuk liburan, yaitu:

Baca Juga: Dewi Gontha Kasih Tips Nonton BNI Java Jazz 2023

1. Browsing Lokasi Wisata yang Viral
Misalkan Kamu mau berwisata ke Kota Malang, silakan browsing tempat wisata di sana yang sedang viral atau belum pernah dikunjungi.

Diskusikan dengan keluarga sehingga tidak bingung atau sampai mengubah itenary. Karena biasanya ketika ada opsi lain, rencana bisa mendadak berubah.

2. Pelajari rute dan tentukan Durasi Perjalanan
Adanya peta digital membuat kamu dapat mempelajari rute yang akan dilewati, seperti mengecek posisi rest area, exit tol paling dekat dengan tujuan, atau lokasi wisata menarik lainnya sepanjang perjalanan.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x