Jadwal Pertandingan Bulutangkis di SEA Games 2021, Tim Putri Indonesia Hadapi Thailand, Ada Apriyani/Fadia

- 18 Mei 2022, 10:07 WIB
Jadwal Pertandingan Bulutangkis di SEA Games 2021, Tim Putri Indonesia Hadapi Thailand, Apriyani/Fadia
Jadwal Pertandingan Bulutangkis di SEA Games 2021, Tim Putri Indonesia Hadapi Thailand, Apriyani/Fadia /Instagram/@badminton.ina

 

Cianjurpedia.com - Jadwal dan line up tim putri SEA Games 2021 cabang olahraga (cabor) bulutangkis babak final sudah dirilis.

Berlangsung di Bac Giang Gymnasium, Vietnam, tim putri Indonesia akan menantang Thailand di laga final SEA Games hari Rabu 18 Mei 2022, mulai pukul 13.00 WIB. 

Di laga final SEA Games 2021 Tim Putri Indonesia ada sedikit perubahan di tunggal putri. Putri Kusuma Wardani akan turun di partai pertama melawan Pornpawee Chochuwong. 

Sementara di partai terakhir Saifi Rizka Nurhidayah akan menghadapi Pitchamon Opatniputh. 

Baca Juga: Jadwal Thailand Open 2022 Rabu 18 Mei 2022, Shesar Hiren Rhustavito Menantang Anders Antonsen, Ada The Daddies

Berikut adalah jadwal dan line up Tim Putri Indonesia di cabor bulutangkis SEA Games 2021 antara Indonesia vs Thailand, hari Rabu 18 Mei 2022:

Tunggal Putri 1 Putri Kusuma Wardani (Indonesia) vs Pornpawee Chochuwong (Thailand) 

Ganda Putri 1 Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia) vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand)

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: SEA Games 2021


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x