Apa Beda Aplikasi Kasir Dengan Kasir Konvensional?

- 30 Maret 2022, 17:04 WIB
Aplikasi Majoo yang bisa membuat usaha maju
Aplikasi Majoo yang bisa membuat usaha maju /majoo.id

Cianjurpedia.com - Kemajuan teknologi informatika melahirkan sistem digital yang sangat membantu aktivitas manusia. Baik dalam membantu kehidupan sehari-hari maupun dalam menjalani sebuah bisnis.

Perkembangan teknologi yang diciptakan tentu akan semakin memanjakan manusia. Seperti dalam bertransaksi telah banyak aplikasi marketplace yang tumbuh bagaikan jamur dimusim hujan. Sehingga membantu masyarakat untuk membeli barang melalui sebuah smartphone.

Begitu juga dalam menjalani sebuah bisnis, sekarang ini banyak aplikasi pendukung untuk menjalani sebuah usaha.

Dari aplikasi pencatatan, aplikasi laporan keuangan, aplikasi absensi, aplikasi kasir, aplikasi pengiraman barang, dll.

Baca Juga: Link Live Streaming Arema FC vs PSM Makassar, Kick Off Pukul 18.15 WIB Siaran Langsung Indosiar

Semua aplikasi tersebut tentu memiliki tujuan untuk memberikan kemudahan bagi para penggunanya.

Begitu juga dengan aplikasi kasir yang menjadi sebuah perkembangan digital dari sebuah mesin kasir konvensional.

Contohnya bisa kita lihat dalam perkembangan mesin kasir. Dari waktu ke waktu, selalu ada inovasi baru untuk menghasilkan mesin kasir yang serbaguna. Tak hanya untuk transaksi pembayaran, tapi juga kegiatan lainnya.

Namun dalam perkembangannya mesin kasir pun kini telah berubah menjadi digital. Dalam bentuk aplikasi kasir maka penggunanya dapat melakukan kegiatan yang sama dengan apa yang dilakukan oleh mesin kasir.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x