7 Rekomendasi Mainan Edukasi Anak untuk Usia 3-7 Tahun

- 10 Juni 2023, 13:50 WIB
Ilustrasi Mainan edukasi
Ilustrasi Mainan edukasi /Freepik

Dalam permainan ini anak-anak akan dilatih menyusun manik-manik dengan ketentuan tertentu, seperti beda warna atau bentuk setelah manik-manik kesekian. Anak-anak akan berlatih konsentrasi dan berlatih untuk berkreasi.

6. Skuter
Jenis permainan dengan roda berjumlah dua atau tiga ini dapat membantu anak untuk berlatih keseimbangan dan mengatur kecepatan ketika melaju.

Selain untuk mendukung saraf motoriknya, permainan ini juga bisa membuat anak semakin sehat karena aktif bergerak.

7. Permainan Musik
Saat ini banyak jenis mainan berupa music untuk anak-anak. Dengan berlatih memainkannya anak-anak akan didorong untuk mengingat suara dan memainkan nada tertentu.

Selain menyenangkan, jenis permainan ini juga melatih daya ingat.

Anda bisa mendapatkan beragam mainan berkualitas di Blibli.

Blibli merupakan marketplace yang menyediakan semua kebutuhan anak, termasuk mainan yang mampu mendukung tumbuh kembangnya.

Blibli menyediakan beragam mainan tersebut dengan harga terjangkau, apalagi jika membeli saat diskon akhir bulan karena banyak potongan harga.

Membeli mainan edukasi anak di Blibli sangat mudah dan praktis karena semua pesanan akan diantar sesuai alamat tujuan.***

Halaman:

Editor: Sutrisno


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x