Amalkan Bacaan Zikir Setelah Sholat Berikut, Maka Allah Jauhkan dari Pengaruh Setan

- 1 September 2022, 13:00 WIB
Amalkan Bacaan Zikir Setelah Sholat Berikut, Maka Allah Jauhkan dari Pengaruh Setan.
Amalkan Bacaan Zikir Setelah Sholat Berikut, Maka Allah Jauhkan dari Pengaruh Setan. /Tangkap Layar Youtube Adi Hidayat Official

1.Membaca istighfar, Astaghfirullahal'adzim, sebanyak 3 kali dengan lafadz sebagai berikut :

اَسْتَغْفِرُاللهَ الْعَظِيْمَ

2.Membaca Allahumma Antassalam Waminkassalam tabaarakta ya dzaljalaali wal ikram, dengan lafadz sebagai berikut :

اَللّهُمَّ اَنْتَ السَّلاَمُ وَمِنْكَ السَّلاَمُ تَبَارَكْتَ يَاذَاْلجَلاَلِ وَاْلاِكْرَامِ

3.Membaca Laa ilaha illalahu wahdahu laa syarikalah lahul mulku wa lahul hamdu wa huwa 'ala kulli syai'in qodir, dengan lafadz sebagai berikut:

لا إلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لا شَرِيكَ لَهُ، لَهُ المُلْكُ ؛ وَلَهُ الحَمْدُ ، وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ

4.Membaca Subhanallah, Alhamdulillah, dan Allahu Akbar masing-masing sebanyak 33 kali

5.Membaca Ayat Kursi yang terdapat pada Al Quran Surat Al-Baqarah ayat 255

6.Membaca Surat Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas.

Baca Juga: Selain Berdoa, Ini Amalan-Amalan yang Dianjurkan Saat Turun Hujan

Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: YouTube Audio Dakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x