Ini Isi Surat Perantau yang Kirim Amplop Surat Izin Makan di Hajatan

- 28 November 2023, 09:42 WIB
Ilustrasi makan bersama
Ilustrasi makan bersama /Unsplash/Nicole Herrero//

Cianjurpedia.com - Keluarga mempelai baru yang belum lama melangsungkan pernikahannya mendadak kaget melihat salah satu isi amplop dari tamunya berisi surat izin makan.

Surat izin makan tersebut dikirim oleh seorang perantau dari desa yang sedang mengadu nasib di kota besar dan kini kondisi keuangannya sedang tidak baik.

Mengkonfirmasi isi surat tersebut, orangtua dari pasangan baru tersebut mengirim pesan kepada si pemberi amplop.

Ternyata begini jawaban dari perantau tersebut, "Agar makanan yang saya makan menjadi halal pak. Jika yang mempunyai hajatnya iklas,".

Baca Juga: Cuplikan Running Man Terbaru Menampikan V BTS Dengan Makeup Gundul1

Orangtua dari keluarga baru tersebut pun menjawabnya dengan "Iklas".

Kejadian ini kemudian di posting di media sosial dan menjadi viral. Salah satu akun instagram centang biru yakni pstore turut memviralkan kejadian ini.

Berikut isi surat dari perantau tersebut.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x