Minyak Goreng Kemasan Langka, 3 Ibu Rumah Tangga di Bandung Hanya Temukan Rak Kosong di Setiap Retail Modern

- 7 Februari 2022, 08:30 WIB
Stok minyak goreng kemasan selalu kosong di beberapa retail modern di Bandung.
Stok minyak goreng kemasan selalu kosong di beberapa retail modern di Bandung. /Sinta Nursari/DOK. Cianjurpedia

Menurut Octavia, warung dekat rumahnya menjual minyak goreng subsidi yang 2 liter bukan dengan harga Rp28.000, melainkan Rp30.000. 

Baca Juga: Pemerintah Tetapkan Harga Minyak Goreng Rp14 Ribu, Konsumen Diharap Tidak Panic Buying

Dari informasi yang didapat dari pemilik warung, mereka mendapatkan 10 bungkus minyak goreng 2 liter dari distributor, dengan harga Rp28.000 per bungkus. 

Sehingga ketika dijual kembali, harganya dinaikkan Rp2.000 untuk keuntungan warung, menjadi Rp30.000. 

Namun saat ini warung itu sudah tidak mendapatkan stok minyak lagi untuk dijual. Untuk mendapatkan minyak goreng saat ini tidaklah mudah. 

Minyak goreng harganya memang sedang turun, namun apabila ketersediaannya menjadi langka, bagaimana mereka memenuhi kebutuhan rumah tangganya?***

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: Narasumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x