Ribut Pesulap Merah dan Gus Samsudin jadi Viral, Kenapa?

- 3 Agustus 2022, 19:49 WIB
Siapa Marcel si Pesulap Merah? Berikut ini profil singkat pesulap yang berseteru dengan Gus Samsudin kemudian viral di sosial media.
Siapa Marcel si Pesulap Merah? Berikut ini profil singkat pesulap yang berseteru dengan Gus Samsudin kemudian viral di sosial media. /Instagram.com/@marcelradhival1

Cianjurpedia.com – Jejak Pesulap Merah di dunia maya memang dikenal sebagai sosok yang berani untuk membongkar trik dari praktik yang tidak benar.

Dalam kanal YouTube Pesulap Merah yang tayang 28 Juli 2022, Pesulap Merah ingin membongkar praktik pengobatan tradisonal palsu diduga dimiliki oleh seorang bernama Gus Samsudin.

Dengan mengantongi izin yang didapat dari video yang diunggah Gus Samsudin untuk mendatangi padepokannya di Desa Rejowinangun, Kecamatan Kademangan, Blitar, Jawa Timur, Pesulap Merah bersiap menuju ke sana.

Ternyata kedatangan Pesulap Merah ke Padepokan Nur Dzat Sejati milik Gus Samsudin mendapat hambatan dari tim Gus Samsudin.

Baca Juga: Ini Kronologi Tewasnya Tri Fajar Firmansyah, Korban Kerusuhan Antar Suporter di Sleman

Dan terjadi ricuh ketika kedua belah pihak saling adu argumen.

Alhasil proses pembuktian tidak terlaksana, dan tim Pesulap Merah kembali ke Jakarta.

Kejadian ini menjadi viral, dikarenakan follower Pesulap Merah membagikan postingan live instagram Pesulap Merah ke sosial medianya.

Apa tujuan Pesulap Merah?

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah