Jadwal dan Harga Tiket Kereta Panoramic Februari 2023, untuk Rangkaian Argo Wilis dan Parahyangan

- 30 Januari 2023, 19:42 WIB
Berikut harga tiket Kereta Panoramic Argo Wilis dan Parahyangan
Berikut harga tiket Kereta Panoramic Argo Wilis dan Parahyangan //keretaapikita.com/

Jadwal Kereta Panoramic Februari 2023

Tanggal 3, 10, 17, 24 Februari 2023:

Kereta Api Argo Parahyangan (KA 44PC)

  • Jurusan: Gambir - Bandung
  • Keberangkatan: pukul 4.55 WIB
  • Kedatangan: pukul 7.52 WIB
  • Harga Tiket: Rp350.000

Kereta Api Argo Wilis (KA 6PC)

  • Jurusan: Bandung - Surabaya Gubeng
  • Keberangkatan: pukul 8.15 WIB
  • Kedatangan: pukul 18.10 WIB
  • Harga Tiket: Rp1.120.000

Baca Juga: Naik Kereta Api Diskon Hingga 50 Persen? Pahami Tarif Reduksi, Tarif Khusus, dan Tarif Subkelas Berikut Ini

Tanggal 5, 12, 19, 26 Februari 2023:

Kereta Api Argo Wilis (KA 5PC)

  • Jurusan: Surabaya Gubeng - Bandung
  • Keberangkatan: pukul 7.30 WIB
  • Kedatangan: pukul 17.25 WIB
  • Harga Tiket: Rp1.120.000

Kereta Api Argo Parahyangan (KA 51PC)

  • Jurusan: Bandung - Gambir
  • Keberangkatan: pukul 18.15 WIB
  • Kedatangan: pukul 21.19 WIB
  • Harga Tiket: Rp350.000

Sebagai informasi, Kereta Panoramic mulai beroperasi pada 24 Desember 2022 untuk rangkaian Kereta Api Taksaka Tambahan jurusan Gambir - Yogyakarta pp.

Atas antusiasme pelanggan yang tinggi, KAI kembali mengoperasikan Kereta Panoramic untuk dua rangkaian kereta api, yaitu Kereta Api Argo Parahyangan dan Kereta Api Argo Wilis. Kedua perjalanan kereta api ini akan melewati jalur pegunungan yang berkelok, melintasi alam dengan pemandangan eksotis, dan jembatan-jembatan tinggi bersejarah sekaligus menakjubkan.

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: PT KAI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x