Sedia Payung Sebelum Hujan! Jakarta Berpotensi Diguyur Hujan Ringan hingga Disertai Petir pada Jumat Siang

- 8 Maret 2024, 08:17 WIB
Ilustrasi: Sedia Payung Sebelum Hujan! Jakarta Berpotensi Diguyur Hujan Ringan hingga Disertai Petir pada Jumat Siang.
Ilustrasi: Sedia Payung Sebelum Hujan! Jakarta Berpotensi Diguyur Hujan Ringan hingga Disertai Petir pada Jumat Siang. /isb/

Cianjurpedia.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu untuk hari Jumat 8 Maret 2024. 

Berdasarkan informasi yang diperoleh dari laman resmi BMKG diketahui bahwa cuaca di Provinsi DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu diprakirakan akan diguyur hujan ringan hingga hujan yang disertai petir pada Jumat siang ini. Sementara pada malam hari nanti, cuaca di kota metropolitan tersebut diprediksi akan berawan hingga berawan tebal.

Berikut informasi prakiraan cuaca selengkapnya di Provinsi DKI Jakarta, yang berlaku Jumat 8 Maret 2024 mulai pukul 07.00 WIB hingga Sabtu 9 Maret 2024 pukul 07.00 WIB.

Baca Juga: Link Pendaftaran Mudik Lebaran Gratis 2024 dengan Bus Bareng Pemprov Jateng Dibuka Hari Ini Mulai Jam 9 Pagi

Jakarta Pusat

-Pagi : berawan 

-Siang : hujan disertai petir, sedangkan Kecamatan Tanah Abang berpotensi diguyur hujan dengan intensitas sedang 

-Malam : berawan, sedangkan Kecamatan Gambir, Menteng, dan Tanah Abang diprediksi akan berawan tebal

-Dini hari : hujan ringan, kecuali Kecamatan Tanah Abang yang diprakirakan akan berawan tebal

Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x