Contoh Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD/MI Tema 1 Kurikulum 2013

- 14 Agustus 2022, 21:15 WIB
Contoh Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD/MI Tema 1 Kurikulum 2013
Contoh Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD/MI Tema 1 Kurikulum 2013 /Pixabay / 652234.

Cianjurpedia.com – Semangat belajar adik-adik. Berikut ini contoh soal ulangan harian mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 5 SD/MI Tema 1 Kurikulum 2013.

Artikel ini menyajikan contoh soal ulangan harian IPS kelas 5 Kurikulum 2013 guna menjadi panduan agar membantu belajar kalian.

Sekalipun sudah ada kunci jawaban semacam ini, tentu akan lebih baik lagi jika adik-adik terlebih dahulu mencoba untuk mengerjakannya.

Adanya kunci jawaban ini diharapkan bisa menjadi sebuah referensi atau bahan evaluasi dalam proses belajar mengajar.
Sebagaimana yang dilansir Cianjurpedia.com dari berbagai sumber, berikut ini contoh soal ulangan harian IPS Kelas 5 Tema 1, Kurikulum 2013.

Baca Juga: Rangkuman Hasil Liga Inggris: Manchester City Puncaki Klasemen, Manchester United Jadi Juru Kunci

Soal Pilihan Ganda

1. Letak Indonesia secara geografis sangat strategis karena berada di persilangan dua benua yaitu benua ....
a. Asia dan Afrika
b. Australia dan Amerika
c. Asia dan Eropa
d. Asia dan Australia
Jawaban: D

2. Gunung Merapi adalah nama gunung yang terletak di Pulau ....
a. Jawa
b. Madura
c. Bali
d. Lombok
Jawaban: A

3. Batas wilayah Indonesia sebelah selatan adalah ....
a. Malaysia
b. Samudera Hindia
c. Singapura dan Thailand
d. Perairan Samudera Pasifik
Jawaban: B

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x