Jadwal Vaksin Booster Kota Depok Khusus Lansia Minimal 60 Tahun, Beserta Syarat dan Cara Pendaftaran

- 19 Januari 2022, 14:09 WIB
Ilustrasi pemberian vaksin Covid-19 dosis ketiga atau booster
Ilustrasi pemberian vaksin Covid-19 dosis ketiga atau booster /Antara/Fikri Yusuf/

Cianjurpedia.com – Sejak 12 Januari 2022, pelaksanaan vaksinasi Covid-19 dosis ketiga atau booster sudah dilakukan.

Kota Depok menjadi salah satu daerah yang juga menggelar vaksinasi booster. Vaksin bisa didapatkan di unit kesehatan terdekat, seperti rumah sakit atau puskesmas.

Dilansir dari akun instagram @rs.ui, Sentra Vaksinasi RSUI-Yayasan Wings Peduli membuka layanan vaksinasi Covid-19 dosis lanjutan bagi lansia minimal usia 60 tahun.

Berikut lokasi penyuntikan vaksin booster di Kota Depok khusus lansia.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Booster di Kota Bandung Januari 2022, Beserta Link Pendaftaran

Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI)

Lokasi: Ada dua lokasi, yakni di Gedung Parkir Lantai 1 dan untuk Drive Thru (kendaraan roda empat) bertempat di Gedung Parkir RSUI

Jadwal: Mulai 12 Januari 2022

Waktu: Senin-Jumat pukul 8.00 -15.00 WIB

Halaman:

Editor: Fitrah Ardiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x