Konsumsi Vitamin ini Saat Musim Hujan

- 16 Desember 2020, 10:15 WIB
Ilustrasi vitamin C.
Ilustrasi vitamin C. /Freepik/

Cianjurpedia.com - Memasuki musim penghujan seperti saat ini, suhu udara menjadi dingin sehingga tubuh membutuhkan pertahanan agar tidak gampang terserang penyakit.

Vitamin dipercaya bisa membantu memperkuat tubuh. Seperti dilansir dari beberapa sumber, berikut beberapa vitamin yang cocok dikonsumsi saat musim hujan.

1. Vitamin E

Makanan kaya vitamin E termasuk kacang-kacangan, biji-bijian dan bayam merupakan antioksidan kuat yang membantu tubuh melawan infeksi.

Baca Juga: Choi Jin Hyuk Tampil Mengagumkan di Drama Mr Queen Meski Tampil Sebagai Cameo

2. Vitamin B6

Vitamin B6 adalah penguat sistem kekebalan tubuh yang vital. Vitamin ini dapat ditemukan dalam sayuran hijau dan buncis. Selain itu, Ayam dan ikan air dingin seperti salmon dan tuna juga kaya nutrisi.

3. Vitamin C

Buah-buahan dan sayuran seperti jeruk, grapefruit, stroberi, jeruk keprok, bayam, kangkung, dan brokoli kaya akan vitamin C. Semakin banyak buah dan sayuran berwarna, semakin baik untuk membangun sistem kekebalan yang baik. Pilihlah buah dan sayuran yang masih segar dari pasar agar kandungan vitaminnya masih terjaga.

Baca Juga: Kanada Jadi Negara Ketiga Yang Melakukan Vaksinasi Covid-19

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x