Konsumsi Bawang Bombay Baik Untuk Kesehatan Jantung, Mencegah Kanker, dan Bantu Mengontrol Gula Darah

- 26 November 2021, 20:06 WIB
Manfaat Bawang Bombay bagi Kesehatan, Cegah Kanker Hingga Jantung.
Manfaat Bawang Bombay bagi Kesehatan, Cegah Kanker Hingga Jantung. /Pixabay/PublicDomainPictures

Cianjurpedia.com - Bawang bombay merupakan jenis bawang yang sering dicampurkan dengan berbagai makanan.

Bawang dengan nama ilmiah Allium cepa Linnaeus ini memiliki aroma khas untuk penguat rasa masakan.

Selain itu, bawang ini juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan karena mengandung berbagai zat gizi, rendah kalori namun tinggi akan vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan.

 

Dikutip dari berbagai sumber, Jumat 26 November 2021, berikut manfaat bawang bombay untuk kesehatan tubuh:

Baca Juga: Buruan Klaim Kode Redeem Free Fire FF Besok, Sabtu 27 November 2021, Sabet Hadiah Menarik dan Kerennya

1. Baik untuk Kesehatan Jantung
Manfaat bawang bombay mengandung antioksidan dan senyawa yang melawan peradangan. Ia bisa menurunkan trigliserida dan mengurangi kadar kolesterol.

Efek ini dapat menurunkan risiko penyakit jantung. Sifat anti-inflamasinya yang kuat juga dapat membantu mengurangi tekanan darah tinggi dan melindungi dari pembekuan darah.

2. Kaya Antioksidan
Bawang bombay merupakan sumber antioksidan yang sangat baik. Manfaat bawang bombay mengandung lebih dari 25 jenis antioksidan flavonoid yang berbeda.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x