Update! Kriteria Pasien Covid-19 Varian Omicron yang Dapat Dinyatakan Sembuh atau Selesai Masa Isoman

- 27 Februari 2022, 18:31 WIB
ilustrasi isoman. Update! Kriteria Pasien Covid-19 Varian Omicron yang Dapat Dinyatakan Sembuh atau Selesai Masa Isoman
ilustrasi isoman. Update! Kriteria Pasien Covid-19 Varian Omicron yang Dapat Dinyatakan Sembuh atau Selesai Masa Isoman /pexel

Pemeriksaan tes PCR sebelumnya dilakukan pada hari kelima dan keenam, dengan selang waktu pemeriksaan selama 24 jam. 

Baca Juga: Tidak Semua Anak Bisa Divaksinasi, Tunda Vaksin Covid-19 pada Anak Bila Mengalami Kondisi Berikut

Jika hasil negatif, atau CT lebih besar dari 35 dua kali berturut-turut, maka baru dinyatakan selesai Isoman atau sembuh.  

Untuk informasi terkait Covid 19, dapat mengunjungi situs resmi Penanganan Covid 19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional di https://covid19.go.id/.

Setelah selesai isolasi dan dinyatakan sembuh, jangan lupa untuk terus menerapkan protokol kesehatan dan lakukan vaksinasi. Salam sehat!***

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: Kemenkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah