Waspada, Penyakit Mulut dan Kuku pada Hewan Ternak di Daerah Sleman Sudah Mencapai 5.529 Ekor

- 22 Juli 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi hewan ternak yang terjangkit PMK.
Ilustrasi hewan ternak yang terjangkit PMK. /Pexels/Vinicius Pontes/

Kepala Dinas Pertanian itu mengatakan, kandang ternak yang telah ditunjuk untuk kegiatan ini di delapan titik lokasi baik zona hijau, kuning, dan merah tetap mengikuti SOP dan aturan Biosecurity ketat.

Baca Juga: Gegara Skandal Pajak Yuan Bingyan Kehilangan Kesempatan Syuting C-Drama ‘Fox Spirit Matchmaker'

“Selain melakukan desinfektan juga akan memberikan komunikasi, informasi dan edukasi (KIE) kepada para peternak agar mereka mengetahui pentingnya desinfeksi dan manfaat eco enzym dalam penanggulangan PMK”, katanya.

Kegiatan desinfeksi ini dilakukan bersama satgas PMK, eco enzym juga dibagikan kepada kelompok ternak agar melakukan desinfeksi mandiri pada kandang-kandang yang ada di zona merah.

“Kami dari Dinas Pertanian, Pangan dan Perikanan menyampaikan terima kasih atas dukungan dari pengurus eco enzym Nusantara wilayah Sleman yang turut ambil bagian dalam penanggulangan PMK di Kabupaten Sleman”, katanya.***

Halaman:

Editor: Sutrisno

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x