Inilah Dia Layanan Spesial Yang Didapatkan Peserta Haji Indonesia

- 26 Mei 2023, 09:27 WIB
Ilustrasi Haji 2023.
Ilustrasi Haji 2023. /Kabar Banten

Menu makanannya antara lain: Nasi Kuning, Nasi Uduk, Nasi Goreng, Telur Dadar Daun Bawang Cabe, Orek Tempe Cabe Hijau, Teri Kacang Balado, Orak Arik Telur Cabe Merah, Ayam Goreng Tepung, Daging Sapi Bumbu Tongseng, Opor Ayam dan Oseng Tempe Cabe Merah, dll.

Ditambah pula dengan buah seperti, jeruk, pisang, atau apel.

4. Akomodasi
Jemaah haji Indonesia akan mendapatkan penginapan minimal setara hotel bintang tiga, bahkan beberapa hotel diantaranya setara dengan hotel bintang 4 dan 5.

Lokasi hotel berada dekat dengan Masjid Nabawi, dengan jarak terjauh dari Masjid Nabawi sekitar 600 meter dan yang terdekat berjarak 15 meter.

Itulah sederetan layanan spesial yang diberikan Pemerintah kepada para jemaah haji Indonesia.**

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x