Situ Umar yang Kini Dikenal Sebagai Tempat Wisata Bernama Floating Market

- 9 Desember 2020, 14:05 WIB
Floating Market yang dulunya adalah Situ Umar
Floating Market yang dulunya adalah Situ Umar /Instagram @floating.market.lembang

Seperti pada saat proyek pabrik AMDK, mereka protes karena takut Lembang akan kehilangan satu danau penyimpanan air dan akan berisiko membahayakan penduduk yang bermukim di Situ Umar dan sekitarnya.

Baca Juga: Meski Tak Tersisa Bangunan Lamanya, Hotel Istana Bandung Kaya Akan Sejarah

Pada sebuah tayangan di salah satu televisi lokal pun, peneliti Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menemukan fakta tanah yang berlapis-lapis di Situ Umar, yang diduga akibat gempa bumi yang berulang kali. 

Kendati demikian, pembongkaran tetap dilakukan. Kini, Situ Umar menjadi kawasan wisata pasar terapung yang dikenal dengan Floating Market. Masyarakat yang sebelumnya sempat protes dan merasa resah, sekarang banyak yang merespons positif karena meskipun dijadikan kawasan wisata pasar terapung, keberadaan Situ Umar masih tetap dipertahankan. Bahkan pada plang sebelum masuk kawasan Floating Market, nama Situ Umar masih tercantum.***

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah