Membuat Kimchi Homemade ala Cikcobaingeura

- 4 Desember 2020, 07:10 WIB
Kimchi ala Cikcobaingeura
Kimchi ala Cikcobaingeura /Instagram @cikcobaingeura

 

Cianjurpedia.com - Kimchi sebagai makanan khas Korea yang paling sering muncul di acara atau film-film Korea ternyata banyak digemari oleh masyarakat Indonesia, terutama para pecinta drama Korea.

Kalau di Indonesia, kimchi serupa dengan acar, yakni sebagai makan pendamping nasi atau makanan utama. Di restoran-restoran Korea, jika memesan makanan berat, kimchi akan hadir sebagai pelengkap.

Makanan khas Negeri Ginseng ini ternyata memiliki banyak manfaat loh! Kimchi yang terbuat dari sayuran dan difermentasi mengandung antioksidan yang sangat tinggi. Makanan fermentasi juga dikenal dengan kandungan probiotiknya, yakni bakteri baik untuk sistem pencernaan.

Baca Juga: Resep Makanan Khas Korea Japchae

Selain mengandung probiotik, kimchi juga mengandung klorofil, fenol, karotenoid, dan vitamin C. Semua nutrisi kimchi tersebut memberikan manfaat bagi sistem imun dan kesehatan kulit.

Nah, jika ingin menikmati kimchi sambil menonton drama Korea, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah. Cikcobaingeura, salah satu penjual kimchi secara daring di Kota Bandung berbagi resep membuat Kimchi yang mudah.

Berikut bahan dan cara membuat kimchi ala Cikcobaingeura:

Bahan:

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x