7 Tips Mengisi Waktu Liburan Panjang di Rumah Saja

- 17 Desember 2020, 12:05 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi //Pixabay

Kegiatan ìni juga bisa menjadi momen untuk saling mendekatkan diri antar anggota keluarga. 

4. Jadikan rumah seperti bioskop 

Ketika malam tiba coba sesekali matikan lampu di dalam rumah dan pilihlah film favorit Anda. Tonton bersama orang kesayangan sambil memakan popcorn yang dibuat sendiri atau bisa juga memesan makanan kesukaan Anda melalui aplikasi pengantar makanan.

Jadikan rumah Anda seakan-akan Anda sedang menonton film fi bioskop.

5. Berkebun

 

Berkebun di rumah dapat mengisi waktu luangmu dan menghemat biaya membeli kebutuhan pangan. Tak perlu menanam yang susah-sudah, kamu bisa memanfaatkan bahan yang ada di dapur, seperti bawang, cabai, seledri, tauge, dan lain-lain.

Baca Juga: Reschedule Liburan Anda, Pemerintah Kurangi Tiga Hari Libur Akhir Tahun

Selain hemat, menanam kebutuhan pangan juga sangat terpakai di saat Anda membutuhkannya sehingga tidak perlu pergi jauh ke pasar atau supermarket.

6. Membersihkan kendaraan bersama

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah