5 Ciri-ciri Ikan Channa Tidak Sehat, Perhatikan Warna dan Keagresifannya Agar Tidak Tertipu Saat Membeli

- 29 September 2021, 08:34 WIB
Ilustrasi Ikan Channa. 5 ciri-ciri ikan Channa peliharaanmu tidak sehat.
Ilustrasi Ikan Channa. 5 ciri-ciri ikan Channa peliharaanmu tidak sehat. /Pixabay /Zoosnow

 

Sama seperti manusia, ikan yang sakit akan cenderung menyendiri di salah satu sudut kolam atau akuarium. Begitu juga pada ikan Channa, meskipun sudah diajak bermain dia akan tetap diam, tidak responsif. 

Baca Juga: 8 Cara Membuat Channa Anda Agresif dan Galak, 100% Ampuh, Bisa Dicoba!

Kasus ini biasanya banyak terjadi pada Channa limbata, yang didapatkan di sawah. Boomingnya gabus hias terkadang membuat oknum pedagang nakal yang menjual hasil tangkapannya dengan setrum, sehingga Channa ini akan mati beberapa hari kemudian.

Ciri-ciri channa tidak sehat ini, bisa dilihat dari tingkat agresivitas ikan. Biasanya Channa hasil tangkapan setrum terlihat lemas dan tidak segar.

 

4. Diam di atas permukaan air atau malah di dasar akuarium

 

Salah satu ciri ikan tidak sehat yang terjadi di kebanyakan jenis ikan, termasuk Channa adalah dia memilih diam di atas permukaan air seakan-akan kehabisan oksigen (hipoksia). 

Hal ini terjadi disebabkan oleh adanya kerusakan insang atau disfungsi (kegagalan fungsi) pada insang, serta dapat juga diakibatkan oleh kualitas air yang tidak bagus.

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x