Contoh Soal US Matematika Kelas 6 2022 dan Kunci Jawaban, Latihan Ujian Sekolah Kurikulum 2013

- 24 April 2022, 11:18 WIB
Contoh Soal US Matematika Kelas 6 2022 dan Kunci Jawaban, Latihan Ujian Sekolah Kurikulum 2013
Contoh Soal US Matematika Kelas 6 2022 dan Kunci Jawaban, Latihan Ujian Sekolah Kurikulum 2013 /PEXELS/Pixabay

23. Luas segitiga yang panjang alasnya 9 cm, tingginya 12 cm dan sisi miringnya 15 cm adalah ….
A. 54 cm2
B. 90 cm2
C. 108 cm2
D. 180 cm2
Jawaban: A

Baca Juga: Cara Alami Agar Merpati Cepat Giring Keras

24. Sebuah ember yang berukuran diameter 40 cm dan tinggi 38 cm akan diisi air. Volume air yang diperlukan agar ember tersebut terisi penuh air adalah ….
A. 11. 932 cm3
B. 23. 864 cm3
C. 47.728 cm3
D. 95.456 cm3
Jawaban: C

25. Sebuah tabung mempunyai volume 336 m3 dan luas alasnya 42 m2, maka tinggi tabung tersebut adalah ….
A. 8 m
B. 9 m
C. 10 m
D. 11 m
Jawaban: A

Demikian informasi terkait contoh soal US Matematika kelas 6 2022 dan kunci jawaban, latihan soal Ujian Sekolah SD Kurikulum 2013.***

Disclaimer:
1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.
2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.
3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x