Link dan Informasi Pendaftaran Jalur Mandiri Perguruan Tinggi Negeri ITB, UNPAD, IPB, UNAIR, dan UI

- 24 Juni 2022, 11:34 WIB
Ilustrasi. Link dan Informasi Pendaftaran Jalur Mandiri Perguruan Tinggi Negeri ITB, UNPAD, IPB, UNAIR, dan UI
Ilustrasi. Link dan Informasi Pendaftaran Jalur Mandiri Perguruan Tinggi Negeri ITB, UNPAD, IPB, UNAIR, dan UI /Pexels/Mikhail Nilov

Biaya pendaftaran Program Sarjana Jalur Mandiri Universitas Airlangga adalah, Rp.300.000 untuk Kelompok SAINTEK atau SOSHUM, dengan 2 pilihan prodi, dan Rp.500.000 untuk Campuran antara SOSHUM dan SAINTEK, dengan 2 pilihan prodi. 

Adapun tanggal pendaftaran akan berakhir pada tanggal 27 Juni 2022. Untuk mengetahui informasi lengkapnya mengenai persyaratan pendaftaran klik disini

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Hari Ini, Jumat 24 Juni 2022, Ada Rizky Febian dan BCL di Telkomsel Awards 2022

 

  • UI (Universitas Indonesia)

 

SIMAK UI merupakan jalur mandiri untuk menjadi mahasiswa Universitas Indonesia. Adapun rincian biaya pendaftarannya adalah sebagai berikut:

  • Biaya 2 pilihan pertama IPA atau IPS sebesar Rp500.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 Paralel dan Vokasi.
  • Biaya 3 pilihan pertama IPA dan IPS sekaligus (IPC) sebesar Rp600.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 Paralel dan Vokasi.
  • Setiap pilihan berikutnya dikenakan tambahan Rp100.000

Adapun jadwal pendaftaran sudah dimulai sejak tanggal 24 Mei 2022, dan akan berakhir pada tanggal 27 Juni 2022. Untuk mengetahui lebih lanjut terkait pernyataan dan link pendaftarannya klik disini.

Demikian informasi mengenai link pendaftaran dan informasi lengkap jalur mandiri masuk PTN ITB, UNPAD, IPB, UNAIR, dan UI.***



Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x