4 Cara Mudah untuk Jaga Kulit Wajah Tetap Sehat dan Awet Muda

- 24 Agustus 2022, 18:23 WIB
Ilustrasi, 4 Cara Mudah untuk Jaga Kulit Wajah Tetap Sehat dan Awet Muda
Ilustrasi, 4 Cara Mudah untuk Jaga Kulit Wajah Tetap Sehat dan Awet Muda /PIXABAY/ivanovgood

2. Kurangi stres

Saat seseorang merasa tertekan dan stres, tubuh akan memproduksi hormon kortisol yang dapat memicu kerusakan sel-sel pada tubuh termasuk wajah.

Oleh karenanya penting bagi seseorang untuk mengurangi stres atau tertekan bila dirasa sudah berlebihan karena hal tersebut dapat meningkatkan risiko terjadinya penuaan dini.

Guna menjaga wajah tetap sehat dan awet muda, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk meredakan stres, seperti dengan relaksasi, berjalan santai, mendengarkan lagu-lagu kesukaan, menonton film atau serial favorit, atau melakukan hal yang membuat hati senang.

3. Jaga pola tidur yang sehat

Sama seperti tubuh, kulit juga butuh waktu untuk melakukan perbaikan dan regenerasi. Proses ini tentunya memerlukan waktu yang cukup agar kulit dapat memperbaiki sel dan jaringan kulit yang rusak.

Baca Juga: Kapolri Pastikan Istri Ferdy Sambo akan Diperiksa Pekan ini Sebagai Tersangka

Karenanya, tidur yang cukup adalah satu cara terbaik untuk memperlambat proses penuaan.

Tidur yang cukup akan membantu jaringan tubuh dan kulit akan mengalami regenerasi lebih baik sehingga kulit bisa tetap kencang dan segar.

4. Rajin membersihkan dan merawat wajah

Halaman:

Editor: Sutrisno

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah