Lakukan Hal ini Ketika Anda Berpuasa Sambil Menyetir Dalam Kondisi Macet

- 20 April 2022, 09:18 WIB
Ilustrasi Menyetir Saat Berpuasa di Kemacetan
Ilustrasi Menyetir Saat Berpuasa di Kemacetan /Pixabay/REDioACTIVE


Cianjurpedia.com - Macet merupakan hal yang tidak bisa dihindari pengemudi apalagi saat berada di dalam kota. 

Saat terjebak macet apalagi saat menjalani ibadah puasa akan membuat beberapa pengemudi gampang emosi.

 

Pernahkah Anda berada dalam posisi puasa sambil nyetir kena macet seperti ilustrasi tersebut?

Jika iya, mungkin perlu menyimak tips berikut. Sebab ada sejumlah hal yang sebaiknya Anda lakukan ketika mengemudi sambil menjalankan ibadah puasa namun terjebak macet.

Baca Juga: Guru Sertifikasi Kesulitan Login Info GTK 2022, Berikut Ini Penyebab dan Solusinya

Apa saja hal tersebut? Simak sampai habis.

1. Menahan emosi
Sudah sangat jelas bahwa kewajiban orang yang menjalankan ibadah puasa Ramadhan salah satunya adalah menahan amarah.

Tentu kondisi lalulintas yang macet bisa menyulut emosi pengemudi, namun di situlah tantangannya.

Tetap jaga dan tahan emosi. Jangan pernah terpancing jika ada reaksi atau semacamnya yang melibatkan pengemudi lain.

Halaman:

Editor: Sutrisno

Sumber: Auto 2000


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x