Mengenal Kebesaran Sejarah Islam Lewat Museum Al Quran dan Asmaul Husna di Madinah

- 2 Februari 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi Museum Al Quran di Madinah
Ilustrasi Museum Al Quran di Madinah /REUTERS

Di antara Asmaul Husna terdapat foto-foto berukuran besar yang dipajang dengan tujuan agar pengunjung selalu yakin dengan kebesaran Allah.

Foto-foto tersebut di antaranya foto pohon giant sequoia yang tumbuh setinggi 115 meter dengan diameter lebih dari 7 meter, foto tsunami di Aceh, dan foto panasnya lahar gunung api.

Selain deretan asmaul husna beserta foto-foto panorama yang menggambarkan kebesaran Allah, terdapat pula ruangan bernama Panorama Display Hall.

Baca Juga: Mau Nonton Langsung IBL 2022 di Tribun? Simak Dulu Syarat dan Ketentuannya

Di ruangan berukuran 10x5 meter ini, pengunjung disuguhkan visual yang menggambarkan betapa luasnya alam raya, mulai dari foto jamaah yang salat di Masjid Nabawi, kemudian ditarik ribuan kilometer ke atas menuju alam raya.

Museum Al Quran dan Asmaul Husna dikelola oleh Samaya Holding.***

Halaman:

Editor: Fitrah Ardiansyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x