Doa Pamungkas Di 10 Malam Terakhir Bulan Ramadhan, Perbanyak Baca Doa Ini

- 22 April 2022, 20:21 WIB
IlustrasiDoa Pamungkas Selama Itikaf di 10 Malam Terakhir Bulan Ramadhan, Perbanyak Baca Doa Ini
IlustrasiDoa Pamungkas Selama Itikaf di 10 Malam Terakhir Bulan Ramadhan, Perbanyak Baca Doa Ini /Pixabay/mohamed_hassan

Cianjurpedia.com – Hari ini sudah masuk 20 Ramadhan 1443 H, berarti tinggal 10 malam hari lagi bagi umat muslim melaksanakan puasa di bulan Ramadhan.

Ada ada satu amalan yang sangat dianjurkan Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam untuk dilakukan di 10 malam terakhir di bulan Ramadhan, yaitu melakukan ibadah itikaf di masjid 10 hari terakhir.

Pengertian itikaf menurut bahasa arinya berdiam diri dan menetap dalam sesuatu.

Sedangkan menurut kamus besar bahasa Indonesia, itikaf adalah diam beberapa waktu di dalam masjid sebagai suatu ibadah dengan syarat-syarat tertentu.

Baca Juga: Hukum Waktunya Mengeluarkan Zakat Fitrah Sesuai Sunnah Rasul

Dari ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha, ia berkata bahwasanya Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam biasa beri’tikaf di sepuluh hari terakhir dari bulan Ramadhan hingga beliau diwafatkan oleh Allah. Lalu istri-istri beliau beri’tikaf setelah beliau wafat. Muttafaqun ‘alaih. (HR. Bukhari no. 2026 dan Muslim no. 1172).

Sementara keterangan Rasulullah saw juga dipertegaskan di dalam al-Quran surat al-Baqarah ayat 187 dijelaskan bahwa itikaf dilaksanakan di masjid.

Masjid yang dapat dipakai untuk melaksanakan itikaf sangat diutamakan masjid jami (masjid yang biasa digunakan untuk melaksanakan salat Jum’at).

Dalam melakukan itikaf di masjid selain memperhatikan tata cara Itikaf seperti niat dan memenuhi syarat-syaratnya termasuk beragam Islam, sudah baligh dan sebagai.

Halaman:

Editor: Nugraha Ramdhani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x