Jadwal Vaksin Booster di Kota Magelang Hari Ini Jumat, 6 Mei Ada di  Puskesmas Magelang Tengah

6 Mei 2022, 05:15 WIB
Jadwal Vaksin Booster di Kota Magelang Hari Ini Jumat, 6 Mei Ada di  Puskesmas Magelang Tengah /Instagram/@puskesmasmagelangtengah/

Cianjurpedia.com – Pemerintah terus mempercepat vaksinasi dosis ketiga atau vaksin booster. Simak informasi jadwal dan lokasi pelaksanaan vaksin booster di wilayah Kota Magelang.

Pemerintah Kota Magelang selain vaksin booster yang juga memberikan vaksin dosis 1 hingga dosis 2 dengan kuota terbatas.

Berikut jadwal vaksinasi booster yang digelar di Kota Magelang yang akan disertakan di akhir artikel.

Pemberian vaksin booster hari ini khusus vaksin anak untuk usia 18 tahun di Kota Magelang dilaksanakan dan tidak dipungut biaya dan berlaku bagi siapapun.

Baca Juga: Laga Final Impian Liga Champions, Berikut Head To Head Liverpool vs Real Madrid, Los Blancos Masih Unggul

Simak jadwal vaksin booster di Kota Magelang yang digelar Puskemas Magelang pada hari Jumat, 6 Mei 2022.

Mengkutip unggahan akun Instagram @puskesmamagelangtengah jadwal vaksin booster dilaksanakan di  Puskesmas Induk, Jl. Pahlawan Gang Dukuh II mulai pukul 08.00 -10.00 WIB.

Bagi Anda yang hendak vaksin Pfizer, terlebih dulu menghubungi Julia di 0895-38298-3770.

  1. Puskesmas Magelang Tengah

Berikut syarat pemberian vaksin booster Puskemas Magelang Tengah (Kuota 100):

Baca Juga: Jersey Maradona Di Piala Dunia 1986 Meksiko, Hand of God Catat Rekor Lelang Seharga Rp128,9 Miliar

  1. Membawa fotokopi KTP/KK dan Kartu Vaksin
  2. Usia di atas 18 Tahun Vaksin Pfizer
  3. Vaksin Dosis 2 bagi yang sudah mendapatkan vaksin pertama Pfizer
  4. Vaksin booster 3 bagi yang sudah mendpatkan Vaksin 1 dan 2 Sinovac / Astrazeneca.
  5. Jarak minimal 3 bulan dari dosis 2
  6. Memiliki e-tiket di peduli Lindungi
  7. Membawa KTP se-Indonesia/KK dan Kartu vaksin 1,2
  8. Sinovac untuk usia 6-12 tahun
  9. Sinovac untuk dosis 2 untuk diatas 6 tahun

Baca Juga: Hasil Liga Champions: Real Madrid Bertemu Liverpool Di Final Usai Singkirkan Manchester City 3-1

Demikian jadwal vaksin booster di Kota Magelang yang akan digelar hari Ini Jumat, 6 Mei 2022.

**Disclaimer : Jadwal bisa berubah tanpa pemberitahuan, jenis vaksin tergantung persediaan, dan vaksinasi booster ini dapat ditutup sebelum waktunya jika kuota telah habis.***

 

Editor: Nugraha Ramdhani

Sumber: Instagram/@puskesmasmagelangtengah

Tags

Terkini

Terpopuler