PT Trans Jakarta Sediakan Fasilitas AMARI Gratis Bagi Pemudik yang Tiba Terminal Pulo Gebang pada Larut Malam

- 9 Mei 2022, 15:38 WIB
Ilustrasi - PT Trans Jakarta Sediakan Fasilitas AMARI Bagi Pemudik yang Tiba Terminal Pulo Gebang pada Larut Malam.
Ilustrasi - PT Trans Jakarta Sediakan Fasilitas AMARI Bagi Pemudik yang Tiba Terminal Pulo Gebang pada Larut Malam. /Antara/Reno Esnir/

Cianjurpedia.com – PT Transportasi Jakarta (Trans Jakarta) menyediakan fasilitas AMARI (Angkutan Malam Hari) gratis bagi penumpang arus balik yang tiba di Terminal Terpadu Pulo Gebang pada larut malam atau dini hari.

Fasilitas AMARI gratis tersebut tersedia sejak tanggal 6 Mei 2022 (H+3) hingga 10 Mei 2022 (H+7) lebaran mulai pukul 22.00 WIB sampai dengan pukul 06.00 WIB.

Informasi tersebut diperoleh berdasarkan keterangan dari Kasubbag Tata Usaha UP Terminal Terpadu Pulo Gebang Junaedi di Terminal Terpadu Pulogebang, Jakarta Timur, pada Minggu, 8 Mei 2022, sebagaimana yang dilansir Cianjurpedia dari Antara.

“Ada 15 kendaraan dari Terminal Pulo Gebang ke enam jurusan secara gratis,” tutur Junaedi.

Baca Juga: Waspada Cuaca Panas Terik Hingga Pertengahan Mei, Bukan Fenomena Gelombang Panas

Adapun layanan AMARI gratis tersebut disiagakan untuk enam jurusan yang terdiri dari :

1.Terminal Terpadu Pulo Gebang-Terminal Senen

2.Terminal Terpadu Pulo Gebang-Terminal Pulo Gadung

3.Terminal Terpadu Pulo Gebang-Terminal Tanjung Priok

Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x