War Tiket Gratis! Pendaftaran Balik Rantau Gratis Bersama Pemprov Jateng dengan Kereta Api Dibuka Hari Ini

- 28 Maret 2024, 04:41 WIB
Ilustrasi - War Tiket Gratis Lagi! Pendaftaran Balik Rantau Gratis Bersama Pemprov Jateng dengan Kereta Api Dibuka Hari Ini.
Ilustrasi - War Tiket Gratis Lagi! Pendaftaran Balik Rantau Gratis Bersama Pemprov Jateng dengan Kereta Api Dibuka Hari Ini. /

Cianjurpedia.com - Pendaftaran Balik Rantau Gratis Lebaran 2024 bersama Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) dengan armada kereta api dibuka hari ini Kamis 28 Maret 2024 pukul 09.00 WIB sampai dengan kuota habis melalui tautan

https://pedamateng.penghubung.jatengprov.go.id

Tersedia sebanyak 160 kuota dengan keberangkatan melalui Stasiun Tawang di Semarang pada program Balik Rantau Gratis ini dengan jadwal keberangkatan pada tanggal 20 April 2024. Untuk mengikuti program ini, Anda harus mempersiapkan dokumen persyaratan berikut ini:

1.Kartu Tanda Penduduk (KTP) Jawa Tengah atau Kartu Identitas Anak (KIA)

2.KK bagi pendaftar satu keluarga

3.Bukti yang menunjukkan pekerjaan peserta yang sesuai dengan persyaratan, seperti foto akun kemitraan ojek online bagi pengemudi ojek online, foto sedang bekerja/berada di tempat kerja bagi ART/pedagang, hingga foto bersama kendaraannya bagi pengemudi bajaj/taksi.

Baca Juga: Link Pendaftaran Balik Rantau Gratis Bersama Pemprov Jateng dengan Armada Bus Dibuka Hari Ini Mulai Jam 9 Pagi

Berikut cara pendaftaran online Balik Rantau Gratis 2024 dengan armada kereta api bersama Pemprov Jateng:

1.Buka browser (Chrome/Opera/dan lain-lain)

Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: Instagram @penghubungjateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x