Sejarah Persib Hari Ini 5 Maret: Debut Mengesankan Shohei Matsunaga dan Miljan Radovic

- 5 Maret 2022, 14:51 WIB
Mantan pemain Persib asal Jepang, Shohei Matsunaga.
Mantan pemain Persib asal Jepang, Shohei Matsunaga. /DOK. Pikiran Rakyat/

Sayangnya, keunggulan Pangeran Biru berkat gol Matsunaga tersebut tak bertahan hingga laga usai karena di menit 87, Vendry Mofu memaksa laga berakhir imbang 1-1.

Sebagai informasi, Shohei Matsunaga pernah bermain untuk FC Schalke 04 II dan Ehime FC. Ia mulai berkarier di Indonesia sejak 2011 ketika bergabung dengan Persib.

Sementara itu, Miljan Radovic merupakan pemain asal Montenegro yang berposisi sebagai gelandang serang.

Baca Juga: Persib Pernah Tiga Kali Menang 4-0 Atas Persiraja, Modal Bagus Saat Hadapi Laskar Rencong

Miljan Radovic pernah bermain untuk Anorthosis Famagusta, Sivasspor, NK Celik Zenica, SK Sturm Graz, FK Grbalj, FK Mogren, OFK Petrovac, dan Persib Bandung.***

Halaman:

Editor: Fitrah Ardiansyah

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah