Jadwal VNL 2024 Tim Putri Mulai Hari ini, Saksikan Live di MOJI TV Besok

- 14 Mei 2024, 12:16 WIB
Jadwal VNL 2024 Tim Putri Mulai Hari ini, Saksikan Live di MOJI TV Besok
Jadwal VNL 2024 Tim Putri Mulai Hari ini, Saksikan Live di MOJI TV Besok /Instagram/@zehragns18/tangkapan layar/

 

Cianjurpedia.com – Berikut jadwal Volleyball Nations League (VNL 2024) tim voli putri putaran pertama yang dirilis Fédération Internationale de Volleyball (FIVB) dimulai setelah putaran pertama tim putri usai.

FIVB merilis jadwal VNL 2024 tim putri akan dipertandingkan mulai Selasa pada tanggal 14 Mei sampai dengan 30 Juni 2024.

Laga Volleyball Nations League (VNL) 2022 tim putra ini dapat Anda saksikan secara gratis melalui saluran Moji TV, sedangkan jika Anda menginginkan live steraming bisa melalui Vidio.com.

Volleyball Nations League (VNL) 2022 tim putri akan diikuti sekira 16 negara termasuk Jepang, China, Thailand, Korea Selatan wakil dari Asia.

Baca Juga: Jelang VNL 2024, Ambisi Yuki Ishikawa Cs Bawa Jepang Mencapai Prestasi Tertinggi

Wakil Eropa akan diwakili oleh Jerman, Prancis, Italia, Belanda, Polandia, Serbia, dan Bulgaria.

Selanjutnya dari benua Amerika diwakili oleh Brasil, Amerika Serikat, Kanada dan Republik Dominika.

Kota-kota yang bakal menjadi tuan rumah babak penyisihan antara lain Antalya (Turki), Rio de Janeiro (Brasil), Macau (China), Arlington (Amerika Serikat), Hong Kong (China), dan Fukuoka (Jepang).

Adapun fase knock out hingga final akan digelar di Bangkok, Thailand.Format pertandingan seperti halnya pada tim putri akan menggunakan sistem preliminary round dan babak penyisihan yang dibagi dalam tiga pekan.

Baca Juga: Profil Tim Putri Brasil di VNL 2024 yang Berambisi Jadi Juara

Laga pembuka VNL 2024 di Pool 1 di Turki tim putri akan mempertemukan tim voli Bulgaria vs Belanda yang dilangsungkan di Antalya, Turki pada pukul 04.00 WIB.

Berikut jadwal Volleyball Nations League (VNL) 2022 tim putri yang Cianjurpedia.com rangkum dari volleyballworld.com:

Selasa, 14 Mei 2024

Bulgaria vs Belanda

Rabu, 15 Mei 2024

00.00 WIB Italia vs Polandia (Live Moji TV)

03.30 WIB China vs Korea Selatan (Live Moji TV)

07.00 WIB Brasil vs Kanada

21.00 WIB Prancis vs Jerman

Baca Juga: Profil Tim dan Pelatih Thailand di VNL 2024

Kamis, 16 Mei 2024

00.00 WIB Jepang vs Turki

03.30 WIB Amerika Serikat vs Thailand

07.00 WIB Serbia vs Republik Dominika

18.00 WIB Jerman vs Italia

21.00 WIB Bulgaria vs Jepang

Baca Juga: Hasil Final VNL 2023: Polandia Raih Emas Bersejarah Usai Taklukan Amerika Serikat 3-1

Jumat, 17 Mei 2024

00.00 WIB Belanda vs Turki

00.00 WIB Brasil vs Korea Selatan

03.30 WIB China vs Amerika Serikat

07.00 WIB Republik Dominika vs Kanada

18.00 WIB Jepanga vs Jerman

21.00 WIB Prancis vs Polandia

Sabtu, 18 Mei 2024

Baca Juga: Hasil VNL 2023 Putra: Lewat Kemenangan Dramatis Atas Italia, Jepang Raih Medali Untuk Pertama Kalinya

00.00 WIB Italia vs Bulgaria

00.00 WIB Serbia vs Thailand

03.30 WIB China vs Kanada

07.00 WIB Brasil vs Amerika Serikat

18.00 WIB Polandia vs Belanda

21.00 WIB Prancis vs Bulgaria

Minggu, 19 Mei 2024

00.00 WIB Italia vs Turki

00.00 WIB Sebia vs China

03.30 WIB Korea Selatan vs Republik Dominika

07.00 WIB Thailand vs Kanada

18.00 WIB: Jerman vs Belanda

20.00 WIB: Brasil vs Serbia

21.00 WIB: Polandia vs Jepang

Senin, 20 Mei 2024

00.00 WIB Prancis vs Turki

00.00 WIB: Amerika Serikat vs Republik Dominika

03.30 WIB: Thailand vs Korea Selatan

 

Disclaimer:

Jadwal pertandingan dan siaran langsung dapat berubah sewaktu-waktu.***

 

Editor: Nugraha Ramdhani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah