Sering Menggunakan Laptop dan Gadget, Konsumsi Makanan ini Untuk Menjaga Kesehatan Mata

- 30 Oktober 2021, 19:25 WIB
Ilustrasi. Lima makanan yang bantu jaga kesehatan mata dari CVS.
Ilustrasi. Lima makanan yang bantu jaga kesehatan mata dari CVS. /Pixabay/PublicDomainPicture/

Stangland mengatakan, lutein dan zeaxanthin adalah kedua nutrisi itu sering ditemukan bersama dalam makanan yang sama. Salah satu makanan tersebut adalah telur.

"Lutein dan zeaxanthin secara khusus ditemukan di bagian kuning telur," ucap Stangland.

Nutrisi lain yang ditemukan pada kuning telur, termasuk magnesium, kalsium, zat besi, kalium, dan seng.

Jadi, ini menjadi alasan jangan mengabaikan kuning telur dan memakan putihnya saja.

3. Sayuran Berdaun Gelap

Baca Juga: Hallo Gamers, Berikut Cara Dapetin Jersey Phoenix Force FF Gratis di Free Fire

Stangland mengatakan, lutein dan zeaxanthin juga ditemukan di dalam sayuran hijau gelap, seperti kangkung dan bayam.

"Semua sayuran berdaun gelap memiliki nutrisi ini, hal ini pula yang membuat ahli diet sering merekomendasikannya kepada orang-orang," jelas Stangland.

4. Brokoli

Brokoli adalah sumber serat yang bagus dan juga mengandung banyak lutein dan zeaxanthin.

Halaman:

Editor: Sutrisno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x