10 Penyakit yang Rentan Menyerang Anak-Anak di Musim Hujan, Bukan Hanya Flu!

- 25 Februari 2022, 14:13 WIB
Musim Hujan waspada terhadap serangan penyakit
Musim Hujan waspada terhadap serangan penyakit /Pixabay/Pexels/

Oleh karena itu, ajarkan anak untuk selalu menjaga kebersihan. Ajarkan mereka untuk sering muncuci tangan, jangan berbagi handuk atau barang pribadi bersama orang lain, dan keringkan diri jika telah bermain hujan.

Selain itu, biasakan anak untuk selalu minum air yang bersih dan matang serta mengkonsumsi makanan yang sehat.

Baca Juga: Waspada Demam Berdarah Dengue, Ini yang Perlu Orang Tua Tahu!

Sebagai orang tua, kita pun harus menerapkan 3M Plus untuk memberantas sarang nyamuk. Karena salah satu penyakit yang sering menjangkiti anak saat musim hujan merupakan penyakit yang disebabkan oleh nyamuk yang membawa virus.***




Halaman:

Editor: Hanif Hafsari Chaeza

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah