KAI Adakan Promo Ramadan Festive 2023 untuk Arus Balik Lebaran, Berikut Daftar Kereta Api dan Syaratnya

23 Maret 2023, 12:57 WIB
KAI Adakan Promo Ramadan Festive 2023 untuk Arus Balik Lebaran, Berikut Daftar Kereta Api dan Syaratnya /Instagram PT KAI/

 

Cianjurpedia.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menyediakan lebih dari 10.000 tiket promo dalam program KAI Access Ramadan Festive 2023. Promo ini akan diselenggarakan mulai 28 Maret pukul 00.00 WIB, hingga 29 Maret pukul 23.59 WIB.

 

Ada 6.720 tiket promo dengan harga Rp150.000 untuk kelas ekonomi, Rp200.000 untuk kelas bisnis, dan Rp200.000 untuk kelas eksekutif.

Selain itu, akan ada flash sale 4.200 tiket seharga Rp100.000 di tanggal yang sama, pada pukul 13.00-14.00 WIB. Informasi mengenai flash sale akan dibagikan melalui live Instagram @kai121_ pada waktu yang telah ditentukan.

Promo KAI Access Ramadan Festive ini berlaku untuk perjalanan kereta api pada keberangkatan tanggal 12-22 April 2023 dan 24 April-3 Mei 2023 mendatang.

Tiket promo hanya dapat dipesan melalui aplikasi KAI Access di perangkat Android atau iOS.

Melansir dari akun Instagram @kai121_ pada Rabu, 22 Maret 2023, berikut adalah daftar kereta api yang termasuk dalam promo KAI Access Ramadan Festive 2023:

Baca Juga: Link Pendaftaran Mudik Gratis 2023 dari Jakarta Menggunakan Kereta Api dan Bus dari BUMN Jasa Raharja

Daftar Kereta Api Promo KAI Access Ramadan Festive 2023

Periode Keberangkatan 12-22 April 2023

Kereta Api Argo Bromo Anggrek

Kelas eksekutif

Rute: Surabaya Pasarturi - Gambir

Kereta Api Argo Lawu

Kelas eksekutif

Rute: Solo Balapan - Gambir

Kereta Api Bima

Kelas eksekutif

Rute: Surabaya Gubeng - Gambir

Kereta Api Brawijaya

Kelas eksekutif

Rute: Malang - Gambir

Kereta Api Gajayana

Kelas eksekutif

Rute: Malang - Gambir

Kereta Api Gumarang

Kelas eksekutif dan bisnis

Rute: Surabaya Pasarturi - Pasar Senen

Baca Juga: Jadwal Kereta Api Tambahan untuk Mudik Lebaran, Tiket Dapat Dipesan Mulai Hari Ini, Senin 13 Maret 2023

Kereta Api Kertanegara

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Malang - Purwokerto

Kereta Api Lodaya

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Solo Balapan - Bandung

Kereta Api Mutiara Selatan

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Surabaya Gubeng - Bandung

Kereta Api Sembrani

Kelas eksekutif

Rute: Surabaya Pasarturi - Gambir

Kereta Api Turangga

Kelas eksekutif

Rute: Surabaya Gubeng - Bandung

Kereta Api Jayakarta

Kelas ekonomi

Rute: Surabaya Gubeng - Pasa Senen

Kereta Api Kertajaya

Kelas ekonomi

Rute: Surabaya Pasarturi - Pasar Senen

Baca Juga: Jadwal Kereta Api Tambahan untuk Mudik Lebaran, Tiket Dapat Dipesan Mulai Hari Ini, Senin 13 Maret 2023

Periode Keberangkatan 24 April - 3 Mei 2023

Kereta Api Argo Bromo Anggrek

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Surabaya Gubeng

Kereta Api Argo Lawu

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Solo Balapan

Kereta Api Bima

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Surabaya Gubeng

Kereta Api Brawijaya

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Malang

Kereta Api Gajayana

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Malang

Kereta Api Gumarang

Kelas eksekutif dan bisnis

Rute: Pasar Senen - Surabaya Pasarturi

Kereta Api Kertanegara

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Purwokerto - Malang

Kereta Api Lodaya

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Bandung - Solo Balapan

Kereta Api Mutiara Selatan

Kelas eksekutif dan ekonomi

Rute: Bandung - Surabaya Gubeng

Kereta Api Sembrani

Kelas eksekutif

Rute: Gambir - Surabaya Pasarturi

Kereta Api Turangga

Kelas eksekutif

Rute: Bandung - Surabaya Gubeng

Kereta Api Jayakarta

Kelas ekonomi

Rute: Pasar Senen - Surabaya Gubeng

Kereta Api Kertajaya

Kelas ekonomi

Rute: Pasar Senen - Surabaya Pasarturi

Syarat dan Ketentuan KAI Access Ramadan Festive 2023

- Pelayanan tiket promo dapat dilayani selama tempat duduk masih tersedia;

- Tarif kereta api promo berlaku flat (jauh-dekat sama);

- Tiket dengan tarif promo ini tidak dapat digabungkan dengan potongan tiket yang lain (reduksi), dan promo ini tidak berlaku untuk tarif reduksi;

- Pembayaran sesuai dengan channel pembayaran yang tersedia di KAI Access;

- Tiket dengan tarif promo ini dapat dibatalkan dan diubah jadwal.***

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: PT KAI

Tags

Terkini

Terpopuler