Inilah Cara Buang Sampah Besar atau Sampah Elektronik yang Perlu Diketahui!

- 27 Februari 2023, 08:21 WIB
Ilustrasi sampah bekas. Inilah Cara Buang Sampah Besar atau Sampah Elektronik yang Perlu Diketahui!
Ilustrasi sampah bekas. Inilah Cara Buang Sampah Besar atau Sampah Elektronik yang Perlu Diketahui! /Pixabay/RitaE

- Kontak Instagram @komunitaswastebandung (tersedia layanan jemput langsung);

- Kontak Instagram @ewasteRJ.

Untuk layanan jemput sampah besar, berikut hal yang perlu diperhatikan:

- Layanan jemput sampah besar tersedia setiap Selasa dan Kamis, DLH Kota Bandung dapat melayani pengambilan sampah besar seperti kasur, kursi, dan furnitur lainnya;

- Sampah besar sudah harus siap angkut (sudah berada di depan rumah);

- Lokasi pengambilan tidak masuk ke dalam gang, untuk memudahkan kendaraan petugas dalam pengangkutan. Jika berada di dalam gang, maka dapat diangkut terlebih dahulu ke luar gang;

- Maksimal dua sampah besar;

- Wilayah Kota Bandung.

Anda dapat menghubungi kontak call center UPTD Pengelolaan Sampah (022-7207889) untuk info terkait.

Baca Juga: Tak Hanya Urus Catatan Pernikahan, KUA Ternyata Bisa Jadi Tempat Curhat Masalah Rumah Tangga, Gratis!

Halaman:

Editor: Mayang Ayu Lestari

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x