Rekap Hasil Pertandingan Proliga 2023 Putra: Jakarta Lavani dan Jakarta STIN BIN Lolos Ke Final Four

- 11 Februari 2023, 05:55 WIB
Rekap Hasil Pertandingan Proliga 2023 Putra: Jakarta Lavani dan Jakarta STIN BIN Lolos Ke Final Four
Rekap Hasil Pertandingan Proliga 2023 Putra: Jakarta Lavani dan Jakarta STIN BIN Lolos Ke Final Four /Instagram/@volinewsid/tangkapan layar/

 

Cianjurpedia.com – Berikut  rekap hasil pertandingan hari kedua putaran kedua minggu kedua tim putra PLN Mobile Proliga 2023 yang mempertemukan dua laga tim voli putra yang dilangsungkan di GOR Ken Arok, Kota Malang, Jumat, 11 Februari 2023 sore hingga malam hari WIB.

Laga pertama yang mempertemukan tim voli putra Jakarta Bhayangka Presisi sukses meraih kemenangan atas tim Palembang Bank Sumsel Babel dengan skor telak 3-0 (25-23, 25-18, 25-20).

Kemenangan Jakarta Bhayangka Presisi ini membawa kokoh di posisi ketiga klasemen sementara dan memperkuat peluang untuk lolos ke babak final four atau babak empat mengikuti dua tim yang sudah dipastikan lolos yakni Jakarta Lavani dan Jakarta STIN BIN

Saat ini Jakarta Bhayangka Presisi mengumpulkan 26 poin sama yang dimiliki tim Jakarta STIN BIN hasil dari 9 kali menang dan 1 kali kalah, sedangkan Palembang Bank Sumsel Babel tetap berada di posisi ke-7 dengan raihan 6 poin.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Proliga 2023 : Jakarta Pertamina Fastron Menang Bungkam Bandung BJB, Yolla Yuliana Pingsan

Pada laga ini pemain asing andalan Jakarta Bhayangkara Pressi, Daudi Okello menjadi pengumpul poin terbanyak dengan 17 poin, disusul Gareth Thomas dengan 12 poin, sedangkan posisi ketiga pengumpul poin terbanyak diraih oleh pemain asing tim Bank Sumsel Babel, Salimou Soure dengan 9 poin.

Sementara posisi ke-4 dan posisi kelima masing-masing dipegang Song Junho dengan 8 poin dan Rendy Febriant Tamamilang dengan 7 poin.

Selanjutnya laga lainnya tersaji pertandingan bigmatch Jakarta Lavani menghadapi Jakarta STIN BIN. Laga kedua tim yang sudah memastikan lolos ke babak empat besar berlansung ketat dan menarik.

Halaman:

Editor: Nugraha Ramdhani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x